Sinopsis Film The Twin, Film Horor Yang Mengisahkan Keluarga Asal Finlandia
Info :
Judul : The Twin
Gendre : Horor
Sutradara : Taneli Mustonen
Produksi : Don Films
Pemain :
01. Teresa Palmer berperan sebagai Rachel
02. Steven Cree berperan sebagai Anthony
03. Barbara Marten berperan sebagai Helen
04. Tristan Ruggeri berperan sebagai Elliot / Nathan
05. Ergo Küppas berperan sebagai Villager
Sinopsis
Keluarga ini pergi pindah rumah ke sebuah desa yang berada
di wilayah Skandinavia, meskipun demikian keinginan mereka sirna setelah anak
mereka yang telah meninggal malah menghantui mereka. Sang ibu mereka ada yang
aneh dengan kematian anaknya itu, sampai akhirnya satu persatu suatu hal
terungkap dan ada suatu kekuatan yang sangat mengerikan dan harus dia hadapi.
Note :
Kalian boleh copy paste artikel ini, namun sisipkan link sumber ya :)