Minggu, 27 Desember 2020

Sinopsis Film Keluarga Cemara 2, Film Yang Diperankan Ringgo Agus Rahman

FILM TERBARU BIOSKOP 2021 : Keluarga Cemara 2

Sinopsis Film Keluarga Cemara 2, Film Yang Diperankan Ringgo Agus Rahman

Info :


Judul : Keluarga Cemara 2

Gendre : Drama

Sutradara : Yandy Laurens

Produksi : Visinema Pictures

Sinopsis Film Keluarga Cemara 2, Film Yang Diperankan Ringgo Agus Rahman

Pemain :


01 . Ringgo Agus Rahman sebagai Abah

02 . Nirina Zubir sebagai Emak

03 . Adhisty Zara sebagai Euis

04 . Widuri Sasono sebagai Cemara

05 . Asri Welas sebagai Ceu Salmah

Sinopsis Film Keluarga Cemara 2, Film Yang Diperankan Ringgo Agus Rahman

Sinopsis :

Film ini menceritakan kondisi keluarga Abah (Ringgo Agus Rahman) yang kaya dan modern, tiba-tiba jatuh miskin, Abah memboyong Emak (Nirina Zubir), Euis (Adhisty Zara) dan Ara (Widury Sasono) ke rumah tua peninggalan keluarganya. Di situlah mereka harus menjalani hari-hari sebagai keluarga sederhana.Konflik antar anggota keluarga pun terjadi akibat kondisi tersebut.


Note :

Kalian boleh copy paste artikel ini, namun sisipkan link sumber ya :)

Load comments